Cara Daftar Paket Nelpon Murah Telkomsel Simpati Terbaru September 2018

NIKIPULSA.ID - Simpati merupakan kartu besutan telkomsel yang mempunyai keunggulan dalam paket telepon yang dikenal dengan paket TM alias talk mania. Jadi, solusi supaya Kamu pengguna simpati lebih irit melakukan panggilan telepon adalah dengan mendaftarkan kartu Kamu ke paket TM. Beragam tawaran paket talk mania simpati sudah tersaji dan cukup menarik. 
Simpati talk mania adalah sebuah layanan telepon murah yang ditawarkan untuk pelanggan telkomsel, lebih khusus lagi untuk Kamu para pelanggan simpati. Memang untuk kartu telkomsel lainnya seperti kartu as tersedia layanan paket telepon murah juga, tetapi namanya bukan talk mania, melainkan paket nelepon extra ampun ataupun paket gokil.

Berikut ini adalah macam-macam paket TM Simpati.
  • Jenis paket TM yang pertama yaitu paket TM nelpon siang, dengan batas waktu 00:00 sd 17:00. Cara pendaftarannya cukup Kamu kirim sms ke nomor 8999 TM ON sebelum pukul 16:30.
  • Adapun untuk Kamu pengguna telkomsel yang ingin bertelepon ria pada malah hari, Kamu juga dapat daftar paket TM murah simpata untuk malam hari dengan batas waktu jam 18:00 sd 24: 00. Caranya sangat mudah cuma dengan ketik TM ON, lalu kirim ke 8999. Adapun yang membedakan TM siang dan TM malam hanyalah waktu berlaku dan waktu pendaftaran TM tersebut.
  • Paket telepon TM simpati murah berikutnya yaitu paket TM duo. Pukul 00:00 sd 17:00 adalah paket nelpon telkomsel berdurasi 300 menit yang bisa Kamu pakai dalam waktu 2 hari dalam jam-jam tersebut ke sesama telkomsel dengan total penggunaan 150 menit perharinya. Pihak telkomsel mematok harga 4,500 rupiah untuk paket TM jenis ini. Cara untuk memperoleh paket ini cuma dengan ketik TM (spasi) DUO, kirim ke 8999.
  • Jenis paket TM simpati murah berikutnya yaitu TM Jumbo simpati dengan jangka waktu pemakaian enam hari dalam rentang jam 00:00 sd 17:00. Kuota nelpon sampai 900 menit tersaji dalam paket TM yang satu ini dengan pembagian pemakaian 150 menit perharinya. Adapun tarif yang dipatok telkomsel untuk paket jumbo ini yaitu sebesar 12.500 rupiah. Caranya sama dengan cara mendapatkan paket TM simpati yang sebelumnya dengan mengetik TM {spasi} JUMBO, kirim ke 8999.
Cara Daftar Paket TM Telkomsel Simpati
Berikut ini merupakan beberapa Cara Daftar Paket TM Telkomsel Simpati yang dapat Kamu pakai.
  1. Cara daftar paket TM telkomsel simpati via dial. Untuk bisa mendapatkan paket TM murah dari simpati bisa Kamu dapatkan dengan mengetikkan *999# di papan android Kamu. Untuk kemudian nanti Kamu bisa memilih paket TM mana yang ingin Kamu beli.
  2. Cara daftar paket TM telkomsel simpati via sms. Kamu bisa memperoleh paket TM murah dari telkomsel juga lewat sms dengan ketik TM (spasi) ON, lalu kirim ke 8999.
Tambahan
  • Pulsa minimum yang harus tersisa saat Kamu selesai mendaftarkan paket TM adalah sebesar 5000 rupiah. Adapun untuk Kamu pengguna simpati yang berada di wilayah Jawa Tengah, 3000 rupiah adalah pulsa yang harus tersisa.
  • 50 SMS berupa bonus ke sesama telkomsel untuk Kamu yang berada di wilayah Bali, NTB. Dan Madura.

Anda juga dapat membeli " Paket Nelpon simPATI " diserver kami dengan mudah dan harga sangat murah. Yang harus anda lakukan adalah dengan melakukan pendaftaran menjadi Agen Pulsa Murah kami, caranya klik disini >> Cara Daftar Agen NIKI RELOAD
HARGA PAKET NELPON SIMPATI NIKIPULSA.ID bisa di lihat DISINI